Liputan6.com, Jakarta Nama Marshanda tentu bukan nama asing di dunia hiburan Indonesia. Sejak kecil ia sudah dikenal sebagai bintang sinetron populer, penyanyi, hingga kini aktif kembali lewat film dan serial. Yang membuat Marshanda selalu istimewa adalah konsistensinya dalam memilih peran yang penuh emosi dan dekat dengan realita kehidupan banyak orang. Tidak heran, setiap kali ia kembali muncul di layar, penonton selalu menaruh perhatian besar.
Beberapa waktu lalu, Marshanda juga tampil dalam film bertema perselingkuhan Melawan Pelakor, di mana aktingnya sukses mengundang rasa simpati penonton. Kini, ia kembali membintangi sebuah drama rumah tangga yang tak kalah emosional berjudul Read Entire Article